Laman

PIALA OSEANIA



Kejuaraan Sepakbola Internasional agenda FIFA selanjutnya adalah PIALA OSEANIA, setelah kita bahas Piala Dunia, Piala Asia, Piala Eropa dan Copa America.
Piala Oseania adalah kejuaraan sepak bola antara negara-negara konfederasi OFC yang dikenal juga dengan nama Piala Negara OFC (Konfederasi Sepak Bola Oseania). 
Konfederasi Sepak bola Oseania (OFC; bahasa Inggris: Oceania Football Confederation) adalah salah satu dari konfederasi enam benua anggota Fédération Internationale de Football Association. Organisasi ini didirikan pada tahun 1966 oleh negara Australia, Selandia Baru, dan Fiji. Pada tahun 1996, OFC diterima sebagai anggota FIFA dan pada tahun 1998, OFC meresmikan logo barunya. Pada 1 Januari 2006, Australia keluar dari OFC dan bergabung dengan AFC.Selandia Baru menjadi wakil OFC pada Piala Dunia 2010.

Piala Oseania ini pertama kali digelar pada tahun 1996, sebelumnya ajang ini pernah digelar sebanyak dua kali yaitu pada tahun 1973 dan 1980 dengan nama Piala Negara Oseania. Untuk kejuaraan tahun 2008 digunakan juga sebagai ajang penyisihan tim dari oseania menuju Piala Dunia FIFA, juara dari Piala Oseania akan menantang peringkat lima penyisihan Piala Dunia dari Asia untuk memperebutkan satu tiket yang tersisa dari Piala Dunia.
Yang pernah menjadi Tuan Rumah Event ini adalah :
  • 1973 : Bendera Selandia Baru Selandia Baru
  • 1980 : Bendera Kaledonia Baru Kaledonia Baru
  • 1996 : kejuaraan menggunakan sistem kandang-tandang
  • 1998 : Bendera Australia Australia
  • 2000 : Bendera Polinesia Perancis Tahiti
  • 2002 : Bendera Selandia Baru Selandia Baru
  • 2004 : Bendera Australia Australia
  • 2008 : kejuaraan menggunakan sistem kandang-tandang
 Dan yang pernah menjadi Juara di Piala Oseania ini adalah :
  • 1973 : Bendera Selandia Baru Selandia Baru
  • 1980 : Bendera Australia Australia
  • 1996 : Bendera Australia Australia
  • 1998 : Bendera Australia Selandia Baru
  • 2000 : Bendera Australia Australia
  • 2002 : Bendera Selandia Baru Selandia Baru
  • 2004 : Bendera Australia Australia
  • 2008 : Bendera Selandia Baru Selandia Baru
Jadi negara Australia dan Selandia baru membagi sama rata juara dengan masing-masing 4 kali juara. 

Demikian artikel tentang Piala Oseania, ikuti terus update artikel tentang sepakbola..terima kasih. 

Sumber :
- Wikipedia
- Mbah Google  


Responses

0 Respones to "PIALA OSEANIA"

Posting Komentar

Harap berkomentar secara realitas dan mengedepankan etika berbicara dalam konteks membangun blogger...oke coyyy..


Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...
 

Visitors

Directories

My Ping in TotalPing.com
Return to top of page Copyright © 2010 | Platinum Theme Converted into Blogger Template by HackTutors