Laman

LIGA ITALIA




Kelanjutan dari liga-liga sebelumnya yaitu Liga Inggris dan Liga Spanyol, kini saatnya kita membahas liga sepakbola di negeri Pizza atau yang terkenal dengan menara Pizzanya, yah kita menuju ke Liga Italia atau yang lebih dikenal dengan Seri A-nya. Liga Seri A ini adalah salah satu yang tertua setelah Liga Primer Inggris.
Seri A (bahasa Italia: Serie A) adalah divisi teratas dalam liga sepak bola Italia. Seri A terdiri dari 20 tim yang sejak musim 2004/2005 (sebelumnya berjumlah 18 tim). Tiga tim terbawah didegradasikan ke Seri B, dan digantikan oleh tiga tim teratas dari divisi tersebut.
Seri A, yang seperti saat ini, dimulai sejak tahun 1929. Sebelumnya dari 1898 hingga 1929, kompetisi tersebut dibagi kepada grup-grup menurut wilayah-wilayah. Pada tahun 1927 tidak ada tim yang diberikan gelar juara setelah Torino dicabut gelarnya oleh Federasi Sepak bola Italia (FIGC) dikarenakan Torino yang dinyatakan sebagai juara pada musim 1948-49 setelah sebuah kecelakaan pesawat menjelang akhir musim yang merenggut nyawa seluruh anggota tim.
Keberhasilan menjadi juara biasanya disebut sebagai scudetto (perisai kecil) karena sang juara akan mengenakan sebuah lambang kecil dengan bendera Italia di seragamnya pada musim berikutnya. Klub yang paling berhasil dan banyak menjadi juara Seri A adalah Juventus yang juara 29 kali, diikuti A.C. Milan dan Internazionale (18), dan Genoa C.F.C.(9)

Berikut klub-klub yang pernah menjuarai Seri A Liga Italia :

  • 1898 - Genoa Cricket dan Athletic Club
  • 1899 - Genoa Cricket dan Athletic Club
  • 1900 - Genoa C.F.C.
  • 1901 - Milan Cricket dan FC
  • 1902 - Genoa C.F.C.
  • 1903 - Genoa C.F.C.
  • 1904 - Genoa C.F.C.
  • 1905 - FC Juventus
  • 1906 - Milan FC
  • 1907 - Milan FC
  • 1908 - Pro Vercelli
  • 1909 - Pro Vercelli
  • 1910 - Internazionale
  • 1911 - Pro Vercelli
  • 1912 - Pro Vercelli
  • 1913 - Pro Vercelli
  • 1914 - Casale
  • 1915 - Genoa C.F.C. (gelar diberikan oleh FIGC)
  • 1916-19 - dibatalkan karena PD I
  • 1920 - Internazionale
  • 1921 - US Pro Vercelli
  • 1922 - CCI: US Pro Vercelli; FIGC: US Novese
  • 1923 - Genoa C.F.C.
  • 1924 - Genoa C.F.C.
  • 1925 - Bologna FC
  • 1926 - FC Juventus
  • 1927 - Torino (dicabut FIGC)
  • 1928 - FC Torino
  • 1929 - Bologna
  • 1929-30 - Ambrosiana-Inter
  • 1930-31 - Juventus
  • 1931-32 - Juventus
  • 1932-33 - Juventus
  • 1933-34 - Juventus
  • 1934-35 - Juventus
  • 1935-36 - Bologna
  • 1936-37 - Bologna
  • 1937-38 - Ambrosiana-Inter
  • 1938-39 - Bologna
  • 1939-40 - Ambrosiana-Inter
  • 1940-41 - Bologna
  • 1941-42 - AS Roma
  • 1942-43 - Torino
  • 1944-45 - dibatalkan karena PD II
  • 1945-46 - Torino
  • 1946-47 - Torino
  • 1947-48 - Torino
  • 1948-49 - Torino
  • 1949-50 - Juventus
  • 1950-51 - AC Milan
  • 1951-52 - Juventus
  • 1952-53 - Internazionale
  • 1953-54 - Internazionale
  • 1954-55 - AC Milan
  • 1955-56 - Fiorentina
  • 1956-57 - AC Milan
  • 1957-58 - Juventus
  • 1958-59 - AC Milan
  • 1959-60 - Juventus
  • 1960-61 - Juventus
  • 1961-62 - AC Milan
  • 1962-63 - Internazionale
  • 1963-64 - Bologna
  • 1964-65 - Internazionale
  • 1965-66 - Internazionale
  • 1966-67 - Juventus
  • 1967-68 - AC Milan
  • 1968-69 - Fiorentina
  • 1969-70 - Cagliari
  • 1970-71 - Internazionale
  • 1971-72 - Juventus
  • 1972-73 - Juventus
  • 1973-74 - Lazio
  • 1974-75 - Juventus
  • 1975-76 - Torino
  • 1976-77 - Juventus
  • 1977-78 - Juventus
  • 1978-79 - AC Milan
  • 1979-80 - Internazionale
  • 1980-81 - Juventus
  • 1981-82 - Juventus
  • 1982-83 - AS Roma
  • 1983-84 - Juventus
  • 1984-85 - Hellas Verona
  • 1985-86 - Juventus
  • 1986-87 - SSC Napoli
  • 1987-88 - AC Milan
  • 1988-89 - Internazionale
  • 1989-90 - SSC Napoli
  • 1990-91 - Sampdoria
  • 1991-92 - AC Milan
  • 1992-93 - AC Milan
  • 1993-94 - AC Milan
  • 1994-95 - Juventus
  • 1995-96 - AC Milan
  • 1996-97 - Juventus
  • 1997-98 - Juventus
  • 1998-99 - AC Milan
  • 1999-2000 - Lazio
  • 2000-01 - AS Roma
  • 2001-02 - Juventus
  • 2002-03 - Juventus
  • 2003-04 - AC Milan
  • 2004-05 - tidak ada
  • 2005-06 - Internazionale
  • 2006-07 - Internazionale
  • 2007-08 - Internazionale
  • 2008-09 - Internazionale
  • 2009-10 - Internazionale
  • 2010-11 - AC Milan
Dan untuk para Pemain Terbaik Tahunan FIFA yang pernah berlaga di Seri A liga Italia adalah :

  • Bendera Jerman Lothar Matthäus: 1991 (Internazionale)
  • Bendera Belanda Marco van Basten: 1992 (Milan)
  • Bendera Italia Roberto Baggio: 1993 (Juventus)
  • Bendera Liberia George Weah: 1995 (Milan)
  • Bendera Brasil Ronaldo: 1997 (Internazionale)
  • Bendera Perancis Zinedine Zidane: 1998, 2000 (Juventus)
  • Bendera Brasil Ronaldo: 2002 (Internazionale)
  • Bendera Italia Fabio Cannavaro: 2006 (Juventus)
  • Bendera Brasil Kaká: 2007 (Milan)
Demikian lah sekelumit tentang Liga Italia Seri A, dan ikutin terus Liga-liga Eropa lainnya...   


Responses

0 Respones to "LIGA ITALIA"

Posting Komentar

Harap berkomentar secara realitas dan mengedepankan etika berbicara dalam konteks membangun blogger...oke coyyy..


Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...
 

Visitors

Directories

My Ping in TotalPing.com
Return to top of page Copyright © 2010 | Platinum Theme Converted into Blogger Template by HackTutors